Jumat, 07 Desember 2012

Pembuatan LOGO



Logo ini menggambarkan tentang sebuah tempat kecantikan yang bernama rumah cantik vii arista, dan pada gambar bunga di logo tersebut mempunyai makna kesegeran dan keindahan pada sosok wanita seperti layakna bunga. 

Berikut langkah-langkah pembuatan logo :

1.      Langkah pertama kita menggunakan aplikasi Adobe Photoshop lalu kita pilih custom shape tool pada toolbar seperti gambar dibawah ini.


2.      Langkah kedua kita memberi warna pada object yang telah kita masukan dengan cara memilih color pada tollbar.


3.      Langkah ketiga kita tambahkan object lagi dengan cara memilih custom shape tool pada toolbar dan memberi warna seperti cara yang sudah ada sebelum nya.


4.      Langkah keempat membuat tulisan dengan cara pilih horizontal type tool pada toolbar dan pilih font style yang kita inginkan seperti gambar dibwah ini.


5.      Langkah terakhir kita save logo yang sudah dibuat dengan format JPEG seperti gambar dibawah ini.